Monday, March 25, 2013

CARA OTOMATIS MEMUNCULKAN TAB EARNINGS DI BLOGGER

Cara Otomatis Memunculkan Tab EARNINGS di Blogger
>> Sebagai langkah yang paling utama untuk dapat mendaftarkan diri di google adsense

Kenapa dalam blogger saya tidak otomatis muncul tab EARNINGS. Tab Earning adalah salah satu tab yang terdapat di dasboard blogger, tab ini berfungsi untuk mendaftarkan blog kita ke google adsense. biasanya  untuk pembuatan blog dengan menggunakan blogspot di Indonesia, tab ini tidak akan muncul. untuk memunculkan tab tersebut caranya adalah dengan kunci "BAHASA". Konten artikel anda boleh dibuat dalam bahasa apapun yang anda inginkan, tetapi dalam dasboard blogger kita, diharuskan dalam kondisi settingan bahasa Inggris (English Version). 

Google sangat mendukung pembuatan blog dalam bahasa indonesia, tetapi apabila settingan dasboard blogger anda tidak dalam bahasa Inggris/ English, maka tab Earnings tidak akan muncul. Tanpa Tab Earnings tersebut, akan sulit untuk kita login ke dalam akun google adsense.

Wednesday, March 20, 2013

LANGKAH 6 (PRINSIP 1) HACCP : ANALISA BAHAYA

LANGKAH 6 (PRINSIP 1) : Melakukan Analisa Bahaya


Bahaya adalah salah satu faktor yang dapat mempengaruhi kepuasan konsumen dan akan mempengaruhi penjualan secara langsung. 

> Apa itu Bahaya ?
Bahaya dalam HACCP adalah kondisi biologi, fisik ataupun kimia pada makanan yang berpotensi  menimbulkan dampak yang dapat merugikan kesehatan bahkan berpotensi menimbulkan kematian.

LANGKAH 5 HACCP : VERIFIKASI DIAGRAM ALIR

LANGKAH 5 : Verifikasi Diagram Alir di Lapangan

Diagram alir yang telah dibuat harus diverifikasikan kesesuaian kondisinya dengan tahapan proses yang terjadi di lapangan. Verifikasi tersebut dilakukan dengan cara pengamatan langsung tahapan produksi, pengambilan sample, wawancara dan pengamatan operasi non rutin. Apabila diagram alir yang telah dibuat tidak sesuai dengan yang terjadi dilapangan, maka haruslah dilakukan modifikasi terhadap diagram alir tersebut. 

Diagram alir yang telah dibuat harus sesuai dengan yang terjadi dilapangan, verifikasi dapat dilakukan dengan memperhatikan langkah berikut ini ;

Friday, March 15, 2013

LANGKAH 4 HACCP : PENYUSUNAN DIAGRAM ALIR

HACCP Langkah 4 : Penyusunan Diagram Alir

Diagram alir harus disusun oleh tim HACCP. Setiap tahapan proses harus dianalisa oleh bagian tertentu untuk memperoleh dasar evaluasi bahaya. Diagram alir harus dibuat secara jelas, akurat dan detail. Penyusunan diagram alir dibuat dari mulai bahan baku diterima sampai dengan bahan produk selesai dibuat dan disimpan bahkan terkadang sampai dengan tahapan pendistribusian.

Diagram alir meliputi tahapan-tahapan proses secara jelas, yaitu mengenai :

Friday, March 8, 2013

LANGKAH 3 HACCP : IDENTIFIKASI TUJUAN PENGGUNAAN

HACCP Langkah 3 : IDENTIFIKASI TUJUAN PENGGUNAAN 


Tujuan penggunaan produk haruslah didasarkan oleh kegunaan yang diharapkan produk dari konsumen, untuk itu kita harus mengidentifikasikan tujuan penggunaan dari produk yang diproduksi. Pada tahapan ini, kita diminta untuk menjelaskan beberapa hal, antara lain :


LANGKAH 2 HACCP : MEMBUAT DESKRIPSI PRODUK

HACCP Langkah 2 : MEMBUAT DESKRIPSI PRODUK

Produk yang akan diproduksi harus dideskripsikan dan diidentifikasikan dengan jelas mengenai hal-hal yang berkaitan dengan program HACCP agar nantinya dapat memberikan petunjuk untuk mengetahui potensi bahaya yang mungkin akan terjadi.

Thursday, March 7, 2013

LANGKAH 1 HACCP : PEMBENTUKAN TIM HACCP


Langkah 1 : Pembentukan Tim HACCP

Tim HACCP haruslah memberikan jaminan dari setiap anggotanya memiliki keahlian spesifik dan memiliki pengetahuan yang baik untuk mengembangkan sistem HACCP. Anggota tim haruslah memiliki disiplin yang tinggi dan dapat bekerjasama dengan baik, karena setiap keputusan tim HACCP adalah keputusan Manajemen.

HAZARD ANALYSIS CRITICAL CONTROL POINT (HACCP) ~ part II


HAZARD ANALYSIS CRITICAL CONTROL POINT (HACCP)
(Bagian II)

Langkah Implementasi HACCP
Menurut CAC (Codex Alimentarius Commision), untuk dapat melaksanakan suatu sistem HACCP di perusahan dibutuhkan 5 langkah dan 7 prinsip. Berikut adalah pembuatan implementasi HACCP didalam suatu perusahaan :

Wednesday, March 6, 2013

HAZARD ANALYSIS CRITICAL CONTROL POINT (HACCP)

HAZARD ANALYSIS CRITICAL CONTROL POINT (HACCP)

Definisi
HACCP (Hazard Analysis Critical Control Point ) adalah suatu sistem kontrol dalam upaya pencegahan terjadinya suatu masalah yang didasarkan atas identifikasi dari titik-titik kritis dan tindakan pengendaliannya di dalam suatu tahapan proses produksi.

HACCP merupakan pendekatan sistematik berdasarkan kepada kesadaran dan penghayatan bahwa suatu bahaya dapat timbul pada berbagai tahapan produksi tertentu, tapi dalam pengawasannya dapat dilakukan pengendalian untuk mengontrol bahaya yang dapat terjadi.